Tanda Allah ingin dekat dengan hambaNya



Habibana Munzir bin Fuad Almusawa Alaihi Rahmatullah:

Semakin jauh seorang hamba dari Allah subhanahu wata’ala maka akan semakin banyak musibah yang akan datang menimpanya, dan sebaliknya semakin seseorang dekat kepada Allah subhanahu wata’ala maka semakin banyak musibah yang akan disingkirkan oleh Allah, maka beruntunglah hamba yang ingin mendekat kepada Allah subhanahu wata’ala, karena Allah akan lebih mendekat kepadanya, sebagaimana firman-Nya dalam hadits qudsi :

ÙˆَØ¥ِÙ†ْ تَÙ‚َرَّبَ Ø¥ِÙ„ّÙŠَّ بِØ´ِبْرٍ تَÙ‚َرَّبْتُ Ø¥ِÙ„َÙŠْÙ‡ِ Ø°ِرَاعًا ÙˆَØ¥ِÙ†ْ تَÙ‚َرَّبَ Ø¥ِÙ„َÙŠَّ Ø°ِرَاعًا تَÙ‚َرَّبْتُ Ø¥ِÙ„َÙŠْÙ‡ِ بَاعًا ÙˆَØ¥ِÙ†ْ Ø£َتَانِÙŠْ ÙŠَÙ…ْØ´ِÙŠْ Ø£َتَÙŠْتُÙ‡ُ Ù‡َرْÙˆَÙ„َØ©ً

“ Jika dia (hamba-Ku) mendekat kepada-Ku satu jengkal maka Aku mendekat kepadanya satu hasta, jika ia mendekat kepada-Ku satu hasta maka Aku mendekat kepadanya satu depa, dan jika ia mendatangi-Ku dengan berjalan maka Aku mendatanginya dengan bergegas”.

Jika telah muncul dalam diri seseorang keinginan untuk mendekat kepada Allah maka ketahuilah di saat itu Allah juga ingin mendekat dengannya.

Wallahu a'lam Bishowab

Allahumma sholli 'ala Sayyidina Muhammad wa'ala alihi washobihi wasalim

Redaksi

Rumah Muslimin Grup adalah Media Dakwah Ahlusunnah Wal jama'ah yang berdiri pada pertengahan tahun 2017 Bermazhab Syafi'i dan berakidah Asyariyyah. Bagi sobat rumah-muslimin yang suka menulis, yuk kirimkan tulisannya ke email kami di dakwahislamiyah93@gmail.com

Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama
close