Wasiat Indah Syekh Ibnu Arabi


WASIAT INDAH SYEKH IBNU ARABI

“Pergaulilah orang-orang yang disifati Allah dalam kitab-Nya sebagai ahli takwa yang berada di jalan tengah. Mudah-mudahan engkau naik ke kerajaan langit. Jadilah engkau teman duduk orang-orang yang berbuat kebaikan, dan bersikap ramah kepada orang-orang yang baik demi keamanan di tempat istirahat (al-maqil).

Jika engkau berketetapan hati dalam ketakwaan kepada Allah, maka yang demikian itu adalah keselamatan bagi sisa umurmu.

Bekalilah di dunia untuk kehidupan akhirat dan di jalan menuju kehidupan akhirat. Maka sebaik-baik bekal adalah ketakwaan, bersegeralah kepada kebaikan, berusaha mencapai derajat (yang tinggi) sebelum habis umur dan mendekatnya ajal serta kematian.”

---Syekh Ibnu Arabi, kitab Al-Wushaya li Ibn ‘Arabi

Wallahu a'lam Bishowab

Allahuma sholii 'alaa sayyidina muhammad wa 'alaa aalihi wa shohbihi wa salim
  
Redaksi

Rumah Muslimin Grup adalah Media Dakwah Ahlusunnah Wal jama'ah yang berdiri pada pertengahan tahun 2017 Bermazhab Syafi'i dan berakidah Asyariyyah. Bagi sobat rumah-muslimin yang suka menulis, yuk kirimkan tulisannya ke email kami di dakwahislamiyah93@gmail.com

Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama
close