Ukhuwah Islamiyah Itu Mempersatukan Bukan Memecah Belah


UKHUWAH ISLAMIYAH ITU MEMPERSATUKAN BUKAN MEMECAH BELAH

RUMAH-MUSLIMIN.COM - Di antara Pokok (Inti) dalam Ukhuwah adalah Cinta. Tingkatan Cinta yang paling rendah adalah Husnudzon yang Menggambarkan Bersihnya hati dari perasaan Hasad, Benci, Dengki, dan bersih dari sebab-sebab Permusuhan.

Al-Qur’an menganggap Permusuhan dan Saling Membenci itu sebagai Siksaan yang Dijatuhkan Allah atas orang-orang yang Kufur terhadap RisalahNya dan Menyimpang dari ayat-ayatNya.
Sebab:

1. Ukhuwah Merupakan Arahan Langsung dari Allah Swt

َأَلّوَفَ بَيْنَ قُلُوبِهِمْ لَوْ أَنفَقْتَ مَافِي اْلأَرْضِ جَمِيعًا مَّآأَلَّفْتَ بَيْنَ قُلُوبِهِمْ وَلَكِنَّ اللهَ أَلَّفَ بَيْنَهُمْ إِنَّهُ عَزِيزٌ حَكِيمٌ

"Dan Yang mempersatukan Hati mereka (orang-orang yang beriman). Walaupun kamu membelanjakan (kekayaan) yang berada di bumi, niscaya kamu tidak dapat Mempersatukan Hati mereka, Akan tetapi Allah telah Mempersatukan Hati mereka. Sesungguhnya Dia Maha Perkasa lagi Maha Bijaksana”.  (Q.S. Al-Anfal:63)


- Ukhuwah Merupakan Cermin Kekuatan Iman Seseorang.

إِنَّمَا الْمُؤْمِنُونَ إِخْوَةٌ فَأَصْلِحُوا بَيْنَ أَخَوَيْكُمْ وَاتَّقُوا اللهَ لَعَلَّكُمْ تُرْحَمُونَ

“Sesungguhnya orang-orang Mu'min adalah Bersaudara, Karena itu Damaikanlah antara Kedua Saudaramu dan Bertaqwalah kepada Allah supaya kamu mendapat Rahmat”. (Q.S. Al-hujurat:10)
$ads={1}

Jangan Mengaku Umat Baginda Nabi Saw, Jika ingin Memecah Belah Ukhuwah Islamiyah.

Oleh : Habib Hasan Baroom

Demikian Artikel " Ukhuwah Islamiyah Itu Mempersatukan Bukan Memecah Belah "

Semoga Bermanfaat

Wallahu a'lam Bishowab

Allahuma sholli 'alaa sayyidina muhammad wa 'alaa aalihi wa shohbihi wa salim

- Media Dakwah Ahlusunnah Wal Jamaah -

Redaksi

Rumah Muslimin Grup adalah Media Dakwah Ahlusunnah Wal jama'ah yang berdiri pada pertengahan tahun 2017 Bermazhab Syafi'i dan berakidah Asyariyyah. Bagi sobat rumah-muslimin yang suka menulis, yuk kirimkan tulisannya ke email kami di dakwahislamiyah93@gmail.com

Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama
close