Mengapa Rasulullah SAW Jarang Sakit?

MENGAPA RASULULLAH SAW JARANG SAKIT?

RUMAH-MUSLIMIN.COM - Hidup selalu sehat adalah keinginan setiap orang. Bukan hanya menjaga makanan saja, namun dengan menjaga pola hidup sehat seperti rajin berolahraga, disiplin dalam hidup akan membuat badan tetap sehat dan bugar.

Rasulullah SAW merupakan salah satu contoh yang perlu diikuti oleh kaum muslimin dalam menerapkan gaya hidup sehat. Ada beberapa cara hidup sehat yang Rasulullah SAW lakukan, berikut apa-apa yang beliau SAW amalkan :

1. SELALU BANGUN SEBELUM SUBUH

Kemudian jika dia mengerjakan sholat, lepaslah ikatan terakhir. Di pagi hari dia akan bersemangat dan bergembira. Jika tidak melakukan seperti ini, dia tidak ceria dan menjadi malas.” (HR. Bukhari no. 1142 dan Muslim no. 776)

Bangun subuh akan membuat hati lebih ceria dan tidur setelah subuh akan menjadikan diri lebih malas dan tentunya hidup menjadi kurang sehat

2. AKTIF MENJAGA KEBERSIHAN

Menjaga kebersihan merupakan salah satu hal yang paling penting didalam Islam. dengan bersih kita akan lebih terhindar daripada kuman-kuman dan lebih terjaga daya tubuh kita.

Baca Juga :

- Makna Rukun Iman dan Rukun Islam di dalam Al-Qur'an

3. TIDAK PERNAH MAKAN BERLEBIHAN

Sabda Rasulullah saw :: "Kami adalah satu kaum yang tidak makan sebelum lapar dan bila kami makan tidak terlalu banyak (tidak sampai kekenyangan)." 

(Muttafaq Alaih)

4. GEMAR BERJALAN KAKI

Rasulullah berjalan kaki ke masjid, pasar, medan jihad dan mengunjungi rumah sahabat

5. TIDAK PEMARAH

Nasihat Rasulullah 'jangan marah' diulangi sampai tiga kali. Ini menunjukkan hakikat kesehatan dan kekuatan Muslim bukanlah terletak pada jasad, tetapi lebih kepada kebersihan jiwa.

$ads={1}

6. OPTIMIS DAN TIDAK PUTUS ASA

Sikap optimis memberikan efek emosional yang mendalam bagi kelapangan jiwa selain harus banyakkan sabar, istiqamah, bekerja keras serta tawakal kepada Allah

Baca Juga :

Ciri-ciri Rasulullah SAW yang hadir dalam mimpi Alhabib Munzir Al-Musawa

7. TIDAK PERNAH IRI HATI

Untuk menjaga stabilitas hati dan kesehatan jiwa, kita harus menjauhi dari sifat iri hati

8. PEMAAF

Pemaaf adalah sifat yang sangat dituntut untuk mendapatkan ketentraman hati & jiwa

Semoga bermanfaat

Wallahu a'lam Bishowab

Allahuma sholii 'alaa sayyidina muhammad wa 'alaa aalihi wa shohbihi wa salim

- Media Dakwah Ahlsunnah Wal Jama'ah -

 

Redaksi

Rumah Muslimin Grup adalah Media Dakwah Ahlusunnah Wal jama'ah yang berdiri pada pertengahan tahun 2017 Bermazhab Syafi'i dan berakidah Asyariyyah. Bagi sobat rumah-muslimin yang suka menulis, yuk kirimkan tulisannya ke email kami di dakwahislamiyah93@gmail.com

Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama
close